Cpx24.com CPM Program

Senin, 26 November 2012

Template Standart Bloggspot Juga Bisa Keren


Jarang sekali kita melihat Blogger yang menggunakan Template Standart Bawa'an Blogspot. Mereka banyak menggunakan template download atau hasil buatan dari dari software pembuat template, karena dianggap gak keren atau kurang oke.

Menurut saya template bawaan blogspot lebih ringan dan mudah dalam hal editingnya. Template Standart juga lebih Seo Friendly.

Kelemahan dari Template Standart Bloggspot adalah tampilan dan pilihan template nya sangat minim, berbeda dengan Wordpress yang memiliki ratusan pilihan template standart nya.  Sedangkan kelemahan dari Template Download adalah ke tidak cocokan.

Pernah kah anda melihat tampilan  screenshot template Pada suatu situs penyedia template blogg gratis?, kadang kalah template bagus saat dipandang dan tata letak yang oke, setelah di download tidak sesuai dengan screenshot. Saya sering mengalami ini, akibatnya blogg saya amburadul tidak karuhan.

Selain Ringan, mudah dan praktis , Keunggulan lain dari Template Standart Bloggspot adalah dapat menambah tingkat kreatifitas anda. dengan banyaknya slot Gadget yang bisa kita variasi, mengganti warna template sesuai keinginan kita.

Dalam penggunaan template ini kita akan lebih memfokuskan pembelajaran Tentang editing blogg yang dapat menambah Skill kita dalam merancang template.

Ini adalah beberapa Contoh template blogg teman saya yang masih menggunakan standart blogspot;
1. ALL INFO HERE
2. UNIX PROJECT
3. Blogger 69
4. My Pokemon Indonesia
5. De Eka
6. Pending Bisnis

Dari blogg mereka sudah pasrti kan, kalau Template Bawaan Bloggspot Juga Bisa Keren.

Mungkin mereka memilih template standart dengan alasan lebih simple dan gampang, atau mereka tidak bisa cara mengganti atau menggunakan template download ^_^ hehehe.

Template yang saya gunakan ini pun termasuk standart, yang saya buat dengan se simple mungkin dengan tujuan supaya pengunjung lebih fokus dalam pembacaan artikel.

Bagus atau tidak nya suatu blogg tergantung cara penataan dan pemasangan  gadget.

Sebenarnya template bukan menjadi masalah dalam hal ngeblogg, kita hanya perlu menulis artikel sebagus mungkin dan dapat memikat pengunjung, masalah template belakangan yang penting template rapi dan simple.

demikian tulisan saya " Template Bawaan Bloggspot Juga Bisa Keren ", semoga dapat menginspirasi anda untuk meningkatkan kreatifitas dalam hal blogging.



Artikel Terkait:

8 komentar:

  1. benar mas, ak juga cinta mati sama template bawaan, soalnya lebih SEO Friendly. salam kenal mas,

    BalasHapus
  2. sob template saya jg template bawaan blogspot, tapi kok terlihat sempit ya ?

    http://hackerparkour.blogspot.com

    BalasHapus
    Balasan
    1. iya gan, biasanya template bawa an sempit

      Hapus
  3. Aaaaakkkkk aku ada disana cyiinnn...tp udah ganti template nih gan daniel :D

    BalasHapus
  4. Jika kita menggunakan template bawaan blogger, apakah kita harus edit juga untuk onpage nya agar lebih seo gan? mohon pencerahannya

    BalasHapus
  5. Wah bisa jadi koleksi nih template nya, thanks gan tutorialnya, sangat bermanfaat

    BalasHapus

Lebih Baik Tinggalkan Komentar Sesudah Membaca dan Terimakasih anda tidak melakukan Spaming